Sunday, February 28, 2016

AIMP 3



AIMP (Artem Izmaylov Media Player) adalah pemutar audio gratis untuk Windows. Itu ditulis oleh pengembang Rusia Artem Izmaylov

Keunggulan AIMP adalah Kualitas suara yang dihasilkan Sangat Memuaskan untuk Freeware, itulah mengapa gue memilih AIMP, Equalizer 18 Chanel, terdapat Stereo Enhancer, dan Terdapat Beberapa Effect lagi seperti, Echo, Reverb, Chorus, Flanger, Voice Remover. Selain itu anda juga bisa mengubah Rate Speed, Tempo Speed, dan Pitch.
 
Support file extensi yang dapat di putar dalam aplikasi AIMP : AAC, CDA, APE .AC3 .DTS, .FLAC, .IT, .MIDI, .MO3, .MOD, .M4A, .M4B, .MP1, .MP2, .MP3, .MPC, .OGG, .MTM, , .RMI, .S3M, .SPX, .TAK, .TTA, .UMX, .WAV, .WMA, .WV, .XM Demikian adalah spesifikasi singkat dari AIMP 3, Software ini cukup layak sebagai alternatif.



DOWNLOAD | 7,29MB
 
 
 

0 komentar: